Miris…..!!! Kinerja BPC GAPENSI Kabupten Ketapang Dinilai Tak Becus Sejahterakan Anggota

Ketapang Kalimantan Barat, nusantaranews86.id – Gabungan Pengusaha Jasa Konstruksi (Gapensi) .Sebagai wadah mempersatukan , mengerahkan dan mengarahkan kemampuan usaha serta kegiatan anggota untuk tujuan bersama , juga memperjuangkan aspirasi dan kepentingan anggota.

Namun sangat mirisnya, Ketua Kabupaten Ketapang Kalimantan Barat Rodi Hartono tidak becus menjalankan roda kepengurusan organisasi tersebut ,pasalnya hingga saat ini kurang dalam pengawasan terhadap anggotanya terindikasi hanya untuk kepentingan diri pribadinya bukan untuk Sejahterakan anggota .

Berdasarkan pantauan awak media Nusantara News 86 ,Proyek Pekerjaan Penunjukan Langsung (PL) maupun Tender anggaran Tahun 2022 di kerjakan Perusahaan dari luar Kabupaten Ketapang .

Salah satu contoh ,kegiatan Penunjuk Langsung (PL) Pekerjaan Jalan Lingkungan Dusun Kelabit Rt 006 Desa Kualan Hilir Kecamatan Simpang Hulu Kabupaten Ketapang ,senilai Rp 179.474.000 (seratus tujuh puluh sembilan juta empat ratus tujuh puluh empat ribu rupiah) selaku Pelaksana CV Menara Gading beralamat Jalan Tanjung Raya II Komp Cendana Permai 2 Nomor B-19 Kelurahan Saigon Kecamatan Pontianak Timur Kota Pontianak.

Kegiatan Proyek Lanjutan Rumah Adat Jawa ,melalui tender senilai Rp 367.950.000 (tiga ratus enam puluh tujuh juta sembilan ratus lima puluh ribu rupiah) selaku Pelaksana CV Daras Anicana beralamat Dusun Tungkul Desa Hilir Kantor Kecamatan Ngabang Kabupaten Landak .

Script Keterangan Anggota BPC GAPENSI Kabupaten Ketapang .

Salah satu anggota BPC GAPENSI Kabupaten Ketapang ,bernama Rusdi AB mengatakan kepada awak Media Nusantara News 86 .” Saya sangat menyayangkan kinerja Ketua BPC GAPENSI Kabupaten Ketapang ,bernama Rodi Hartono terkesan Pakum dalam Pembinaan keanggotaan tidak sesuai dengan Visi dan Misi Organisasi GAPENSI seperti : Menjebatani hubungan dengan Pengguna Jasa dalam memperlancar Pekerjaan kontruksi ,Menyelenggarakan pembinaan ,Bimbingan ,Penelitian dan Pengembangan serta Pendidikan dan latihan bagi anggota ,dan Saya meminta agar secepatnya dilakukan Musyarawah Cabang (Muscab) karena kepakuman Organisasi BPC GAPENSI Kabupaten Ketapang , Ujarnya Rusdi dengan nada tegas .

Jurnalis : Evi Zulkipli.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *