Melalui Pusrehab, Menhan Prabowo Subianto Selenggarakan Rehabilitasi Penyandang Disabilitas Personel TNI

Jakarta, nusantaranews86.id – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melalui Pusat Rehabilitasi (Pusrehab) Kemhan, menyelenggarakan rehabilitasi bagi penyandang disabilitas personel TNI.

Program untuk mengembalikan semangat dan kemampuan fisik para penyandang disabilitas personel TNI yakni Rehabilitasi Medik Paripurna Return to Combat (RTC) Angkatan IV TA. 2023, dibuka oleh Kapusrehab Kemhan Brigjen TNI Daniel Lumadyo Wartoadi, di Pusrehab Kemhan, Jakarta, Rabu (6/9).

Rehabilitasi Medik Paripurna RTC dengan metode psikoterapi intensif dan rehabilitasi medik komprehensif paripurna, berlangsung selama 3 bulan, diikuti 15 personel terdiri dari 11 orang TNI AD, 1 orang TNI AL dan 3 orang dari TNI AU.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *